Selama ini orang beranggapan kalo HP China itu kualitasnya jelek, namun jangan salah Huawaei Ascend W1 ini sudah mempunyai spesifikasi handal dan fitur canggih. Dengan dukungan OS WP8 besutan Microsoft, Huawei Ascend W1 ini menggunakan otak prossesor Dual-core 1.2 GHz Krait dan chipset Qualcomm MSM8230 Snapdragon serta RAM 512MB.
Huawei Ascend W1 mempunyai ukuran layar 4 inchi IPS LCD dengan kedalaman warna 16 juta, dengan kerpatan 233 ppi piksel. Dibagian bodi belakang ditanamkan kamera 5 MP menghasilkan gambar 2592х1944 pixels dan dilengkapi autofocus serta LED flash. Kamera depan kualitas VGA juga ada untuk video calling melalu Skype dan YM.
Untuk koneksi internet dan data, Huawei Ascend W1 dilengkapi NFC, bluetooth dan Wifi dan micro USB. Kecepatan download maksimum 21 Mbps dan kecepatan upload mencapai 5.76 Mbps.
Spesifikasi Huawei Ascend W1
Jaringan: GSM 850 / 900 / 1800 / 1900, HSDPA 900 / 2100
Prosesor: Dual-core 1.2 GHz Krait
RAM: 512 MB
Memori: 4GB, ekternal maks 32GB
Kamera: 5MP (utama), depan VGA
Konektivitas:bluetooht,NFC, Wifi, mikro USB
GPS: A-GPS dan GLONASS
Berat: 130 gram
Baterai:Li-Po 1950 mAh
Harga: Rp. 4 juta (prediksi)
Posting Komentar