HP Touchpad 4G memiliki prosesor dual core 1.5 GHz, RAM 1GB, dan memory 32 GB. HP Touchpad 4G juga dilengkapi fitur menarik lainnya seperti A-GPS, kamera 5MP, Wifi dan bluetooth. Harga HP Touchpad 4G secara pasti belum diumumkan secara resmi namu diprediksi sekitar 4 juta rupiah. Bagi penggemar PC dan Notebook HP kita tunggu saja gadget canggih ini masuk ke pasar Indonesia.
Spesifikasi HP Touchpad 4G:
Jaringan: GPRS,EDGE, 3G, 4G
Prosesor: dual core 1.5 Ghz, RAM 1 GB
Layar: layar sentuh kapasitif 9.7-inch, resoulusi 1024 x 768
Memory internal: 32 GB
Kamera: 5 MP
OS: WebOS
Bluetooth: Ya
GPS: Ya, A-GPS
Audio jack
MicroSD port
Posting Komentar